TOMOHON,MS–Pelaksanaan ujian nasionnal (UN) bagi peserta didik tingkat SMP di Tomohon sampai pada hari terakhir Kamis (7/5) dapat dipastikan berlangsung lancar.
Hal itu di katakan Kepala Dinas Pendidikan Daerah (Kadis Dikda) Drs Geraldus Mogi, menurutnya “dari 22 sekolah penyelenggara ujian termasuk sekolah luar biasa,
UN berlangsung lancar tanpa kendala berarti, sehingga kepada para guru, pengawas dan orang tua siswa di sampaikan terima kasih atas peran serta aktif sehingga UN berjalan dengan baik” ujar Mogi.
Diketahui untuk kota Tomohon ada sedikitnya 22 sekolah penyelenggara dengan 1905 peserta ujian yang tersebar.(Yongkie.S)
Tidak ada komentar