Ini Misteri Tentang Mafafa Yang Jadi Viral di Kota Bitung

FOX News
12 Feb 2017 10:39
1 menit membaca
TELEGRAFNEWS – Pemadaman listrik yang terjadi secara terus menerus di Kota Bitung, menuai begitu banyak kritikan dari masyarakat.
Alasan dari pihak PLN cabang Bitung melalui Zaikel beberapa waktu lalu dan diposting di salah satu grup facebook, mengatakan bahwa  pemadaman yang dilakukan disebabkan karena cuaca ekstrim yang disertai angin kencang, sehingga banyak tiang listrik yang berada di hutan tertimpah batang pohon dan daun kelapa (mafafa, bahasa daerah).

Pernyataan ini pun jadi viral dan menjadi lelucon dimedia sosial. Sejumlah pengguna facebook memposting beberapa hal kocak.

Seperti kata pemilik akun Facebook Mougly, “Saya ingin bertanya kepada bapak Presiden dan Kapolri, bisakah mafafa ditangkap karena selalu mengganggu PLN”.

Andre Muntiaha ” @kantor Mafafa oh Mafafa death lamp “.

Yustus Janis ” colokin semua alat listrik ah.. Ada Mafafa berulah lagi sehingga kembali perusahaan listrik nate (padam) lagi kembali pada tidur panjangnya”. (arham licin)

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *