Kepemimpinan Hanny Sondakh di PKPI Mulai Digoyang

FOX News
28 Jan 2017 10:50
bitung 0 3
1 menit membaca
Hanny Sondakh (ist)
TELEGRAFNEWS – PKPI adalah partai pemelik kursi terbanyak di DPRD kota Bitung dengan 6 kursi. Selama kurun 10 tahun, PKPI menjadi partai penguasa saat kota Bitung dipimpin oleh Wali kota Hanny Sondakh. Namun, sejak kekalahan pasangan calon Wali kota yang diusung PKPI pada Pilkada 2014 silam, kepemimpinan PKPI yang sampai saat ini masih dipegang Hanny Sondakh sepertinya mulai diragukan.
Salah seorang pengurus PKPI Kota Bitung kepada Telegrafnews mengatakan dalam waktu dekat, PKPI kota Bitung akan menggelar Konfrensi kota (Konferkot). “Dalam waktu dekat, kemungkinan awal Tahun ini, ” jelas sumber yang enggan namanya diberitakan Sabtu (28/1)2017.(arham licin)

Tidak ada komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *