![]() |
JWS pada saat apel Korpri (ist) |
TELEGRAFNEWS – Bupati Minahasa Jantje Wowiling Sajow memimpin apel KORPRI yang dirangkaian dengan peringatan Hari Peristiwa Merah Putih, yang jatuh pada tanggal 14 Februari 2017, Jumat (17/2) 2017.
“Peringatan Hari Peristiwa Merah Putih adalah sebuah tonggak sejarah perlawanan putra-putri Sulawesi Utara terhadap penjajahan Belanda dalam mempertahankan harga diri. yang ditandai dengan pengibaran Bendera Merah Putih saat itu,” jelasnya.
Tidak ada komentar